Assalamu'alaikum Wr. Wb. SELAMAT DATANG DI BLOG AKUNTANSI AGUS HARIYANTO, S.Pd GURU SMKN 1 LEBAKBARANG

Banner 468 x 60px

 

Minggu, 14 Oktober 2018

SOAL MENGELOLA KARTU UTANG

0 komentar
SOAL MENGELOLA KARTU UTANG
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan tepat!

  1. Jelaskan pengertian hutang!
  2. Jelaskan penggolongan hutang!
  3. Jelaskan perbedaan account payable procedure dengan voucher payable procedure!
  4. Gambarlah bentuk kartu utang!
  5. Catatlah transaksi di bawah ini ke kartu utang:
    Mar 1,   saldo hutang dagang kepada CV Sejahtera sebesar Rp10.000.000,-
    Mar 6,   Dibeli barang dagang dari CV Sejahtera seharga Rp4.500.000,- dengan syarat 2/10 n/30 Faktur No. 345
    Mar 8,   Dikembalikan sebagian barang dagangan kepada CV Sejahtera atas transaksi tanggal 6 seharga Rp500.000,- karena tidak sesuai pesanan. Memo Kredit No. 09
    Mar 15, Dibayar hutang kepada CV Sejahtera untuk faktur No. 345 dan saldo hutang diawal bulan dengan bukti kas C-080
    Mar 18, Dibeli barang dagang dari CV Sejahtera sebesar Rp7.600.000,- dengan syarat 2/15 n/30 Faktur No. 346
    Mar 25, Dibeli barang dagang dari CV Sejahtera sebesar Rp5.650.000,- dengan syarat 2/15 n/30 Faktur No. 347
    Mar 29, Dibayar hutang kepada CV Sejahtera atas Faktur No. 346 sebesar Rp7.000.000,-

0 komentar:

Posting Komentar

 
BLOG AKUNTANSI © 2018 / Edited by MAS AGUS / Powered by Blogger